Tanam Durian Musangking – belakangan ini durian Musangking menjadi favorit baru para penggemar durian dalam dan luar negeri. Hal ini dikarenakan durian jenis baru yang berasal dari Malaysia ini mempunyai keunggulan rasa dan daging buahnya yang tebal. Budidaya durian musang king di Indonesia masih relatif sedikit, sedangkan permintaan buah dan bibit durian musangking cukup tinggi.
Buah Durian MusangKing memiliki tekstur lembut, warna kuning seperti kunyit dan rasa manis agak pahit. Bijinya agak kecil dan kempes, sehingga dagingnya tebal serta memiliki kadar air yang sedikit.
Nama Musang King sama sekali tidak ada hubungannya dengan binatang musang. Dinamakan demikian hanya karena pada awalnya pohon durian ini banyak tumbuh di sekitar wilayah gua yang bernama goa musang. Selain nama MusangKing, durian ini juga di sebut sebagai mou san wan yang artinya raja kucing (musang).
Peluang Bisnis Budidaya Durian MusangKing
Di negeri asalnya yaitu Malaysia, durian MusangKing disebut-sebut sebagai durian varietas terbaik dan segera saja menjadi populer tak lama setelah diperkenalkan tahun 1990. Budidaya besar-besaran sudah dan sedang di lakukan di Malaysia dan hasilnya sudah banyak di export ke luar negeri. Sambutan untuk buah ini di luar negeri ternyata tak jauh beda dengan di negara asalnya, banyak yang langsung jatuh cinta bahkan para ahli menyebutkan durian ini terbaik di kelasnya.
Di Indonesia sendiri buahnya mulai banyak dijual, sebagian besar impor langsung dari Malaysia dan hanya sedikit sekali yang berasal dari lokal. Saat ini masih sangat sedikit orang yang membudidayakan durian jenis ini. Hal ini karena tidak mudah untuk mendapatkan bibit durian musangking yang unggul dan sesuai varietas aslinya serta belum banyak petani durian yang mengetahui adanya varietas baru dari luar negeri ini. Hal ini merupakan peluang bisnis bagi Anda yang bergerak di bidang perkebunan, atau yang ingin memulai usaha perkebunan, khususnya kebun durian.
Karena keunggulan dan masih langkanya buah durian ini, harga jualnya relatif mahal. Di berbagai supermarket di Malaysia dan Singapura, durian musangking dibanderol dengan harga Rp 250.000 per buah. Sementara durian lain paling mahal Rp 100.000 per buah. Lalu bagaimana dengan harga durian musangking di Indonesia? saat tulisan ini dibuat harga satu butir dengan berat 1.5 sd 2,5 kg bisa mencapai 400rb – 500rb per buah.
Berkebun Duarian Musang King
Lalu bagaimana dengan peluang usahanya? menurut pengamatan kami sangat cerah, karena pasar Indonesia yang begitu luas, dan belum bisa dipenuhi oleh pemasok lokal serta jumlah penggemar durian di Indonesia yang jumlahnya sangat banyak. Memang sudah ada beberapa pengusaha perkebunan yang serius membudidayakan durian jenis ini, terutama di Jawa Tengah dan Jawa Timur, namun semuanya baru mulai sekitar tahun 2012 sd 2013 an dan rata-rata baru sedikit yang sudah panen. Jikapun para pengusaha ini telah panen, namun diperkirakan masih sangat jauh dari kebutuhan pasar yang terus meningkat seiring dengan makin banyak orang yang telah mencicipi dan ketagihan buah ini. So.. tunggu apa lagi, jika Anda punya cukup lahan dan berada di lingkungan yang cocok untuk budidaya durian segeralah tanam bibit duriang musangking ini. Untuk informasi bibit durian musangking unggul, murah dan bergaransi silahkan klik di sini.
Bagaimana Cara Membedakannya dengan Durian Lain?
Walau sekilas sama dengan buah durian lainnya, namun ada ciri-ciri khusus buah durian musangking yaitu :
Budidaya durian musangking
Dengan daging buahnya yang memiliki warna kuning menawan seperti warna kunyit
Rasa buah manis campur agak pahit serta tekstur padat dan lembut menimbulkan sensasi rasa yang nikmat.
Biji buah sedikit kempes menyebabkan daging buah menjadi lebih tebal
kandungan alkohol dalam lebih banyak dibandingkan dengan durian lainnya
Aromanya tidak terlalu menyengat
Bentuk buah kebanyakan agak lonjong
Pangkal dan batang buahnya mempunyai warna coklat dan agak rata dengan duri.
Ada 5 garis yang mengarah ke pangkal buah. Duri pada kulit buahnya berupa piramida dan sisinya rata.
Durian musangking termasuk masih baru di Indonesia walaupun sebetulnya telah lama ditemui. Di Indonesia, durian musangking mulai dikenal sejak tahun 2011. Tanaman durian jenis ini memang masih terbilang mahal dan belum banyak secara bebas dijual di pasaran. Pada umumnya bibit durian musangking didatangkan secara langsung dari Malaysia atau dibudidayakan dengan cara cangkok, sambung dan okulasi. Usaha pembibitan durian ini pun semakin marak. Harga bibit sangat bergantung jumlah cabangnya. Makin banyak cabang, maka makin mahal harganya.
Sekarang, buah durian musangking masih sulit didapatkan. Para pembudidaya kita baru mulai menanam pohon durian ini dan belum banyak yang menghasilkan buah. Maka dari itu tidak ada ruginya bila Anda menanamnya sendiri di halaman rumah sebab memang pemeliharaannya pun tidaklah demikian sulit. Hanya saja Anda perlu memperhatikan jarak tanam durian musang king saat membudidayakannya agar hasilnya optimal.
Cara budidaya durian musangking sebenarnya sangatlah mudah dan tidak sulit seperti yang kita bayangkan.
Ada beberapa hal yang mesti diperhatikan saat Anda ingin membudidayakan atau menanam durian musang king seperti pemilihan bibit tanaman, proses penanaman, dan pemeliharaan/perawatannya. Dalam hal pemilihan bibit tanaman Anda mesti benar-benar jeli/cermat sebab pemilihan bibit yang akan ditanam nanti berpengaruh pada hasil produksi tanaman durian kelak.
Untuk masalah penanaman ini hal-hal yang penting diperhatikan ialah jarak tanam, lantaran durian adalah tanaman tahunan sehingga butuh jarak tanam yang cukup supaya kelak tanaman dan buahnya bisa tumbuh optimal. Adapun jarak tanam durian musang king yang efektif adalah minimal 8 x 8 m atau 10 x 10 m.
Sementara itu untuk perawatan yang mesti diperhatikan ialah perawatan tanaman ketika masih kecil/muda sebab pada waktu itu tanaman masih dalam tahap melakukan penyesuaian/adaptasi sehingga bila tidak dirawat dengan tepat maka kemungkinan besar tanaman tidak bisa tumbuh dengan optimal.
Durian musangking ini sendiri dapat tumbuh di dataran rendah sampai ketinggian sekitar 1000 meter diatas permukaan laut dan suhu panas 30-35c. Pertumbuhan yang cukup baik adalah daerah yang memiliki curah hujan yang tinggi dengan tekstur tanah yang subur dan gembur, dengan kedalaman air tanah tidak lebih dari 1 meter. Durian ini dapat mulai berproduksi dalam masa 3-5 tahun. Berikut ini beberapa tips sederhana tentang cara menanam durian musangking Agar berhasil:
1. Menyiapkan lahan
Siapkan lahan yang akan ditanam pohon durian. Bersihkan lahan dari rumput liar atau gulma, sehingga bibit yang baru ditanam dapat tumbuh maksimal serta mendapat sinar matahari secara penuh.
2. Membuat lubang tanam
Setelah itu anda buat lubang tanam dengan ukuran 50 cm x 50 cm jika bibit durian memiliki ketinggian 1 meter. Jika bibit lebih dari 1 meter atau kurang, anda bisa sesuaikan sendiri ukurannya. Setelah selesai membuat lubang tanam, terlebih dahulu diamkan selama 2 sampai 3 hari agar lubang tanam terhindar dari bakteri.
3. Memberikan pupuk dasar
Sebelum anda menanam bibit durian, anda bisa juga memberikan pupuk dasar terlebih dahulu pada lubang tanam, pupuk dasar yang bagus untuk menanam durian ini bisa bermacam-macam. Jika anda menggunakan pupuk kandang sebagai pupuk dasar, sebaiknya pilih yang sudah jadi atau kering, kemudian diamkan sekitar 1-2 hari sebelum ditanam.
4. Menyiapkan bibit
Pilihlah bibit durian musang king dengan benar-benar teliti. Memilih bibit durian musang king harus teliti agar nantinya kita tidak kecewa dengan hasil buah durian ini. Bibit unggul durian musang king bisa di dapatkan di Sini
5. Menanam bibit
Setelah lubang tanam diberi pupuk dasar dan sudah di diamkan sekitar 2-3 hari, barulah anda tanamkan bibit pohon pada lubang tanam. Cara menanam bibit durian ini tidak ada bedanya dengan menanam bibit lain, jika bibit berasal dari polybag, maka buka plastik polybag dengan hati-hati jangan sampai tanahnya pecah atau hancur, lalu buang plastik polybag agar bibit dapat tumbuh dengan baik. Setelah menempatkan posisi yang pas, lalu timbun dengan tanah bercampur pupuk kandang yang sudah diaduk-aduk. Akan lebih baik jika permukaan tanah diberi jerami padi agar kandungan kompos semakin bagus.
6. Merawat tanaman – Budidaya Durian Musang King
Langkah terakhir adalah merawat bibit durian musangking yang baru ditanam dengan rajin menyiram dan memupuknya. Pupuklah dengan pupuk organik setiap bulan untuk mempercepat pertumbuhan.
Untuk mendapatkan informasi Bibit Musangking , baik ukuran dan harganya silahkan klik di sini
tag: Budidaya Durian, Budidaya Durian Musangking, Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian MusangKing, Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian Musang King, Bagaimana Budidaya Durian Musang King
Budidaya Durian, Budidaya Durian Musang King, Budidaya Durian Musangking, Cara Budidaya Durian, Durian Musangking
Buah Durian MusangKing memiliki tekstur lembut, warna kuning seperti kunyit dan rasa manis agak pahit. Bijinya agak kecil dan kempes, sehingga dagingnya tebal serta memiliki kadar air yang sedikit.
Nama Musang King sama sekali tidak ada hubungannya dengan binatang musang. Dinamakan demikian hanya karena pada awalnya pohon durian ini banyak tumbuh di sekitar wilayah gua yang bernama goa musang. Selain nama MusangKing, durian ini juga di sebut sebagai mou san wan yang artinya raja kucing (musang).
Peluang Bisnis Budidaya Durian MusangKing
Di negeri asalnya yaitu Malaysia, durian MusangKing disebut-sebut sebagai durian varietas terbaik dan segera saja menjadi populer tak lama setelah diperkenalkan tahun 1990. Budidaya besar-besaran sudah dan sedang di lakukan di Malaysia dan hasilnya sudah banyak di export ke luar negeri. Sambutan untuk buah ini di luar negeri ternyata tak jauh beda dengan di negara asalnya, banyak yang langsung jatuh cinta bahkan para ahli menyebutkan durian ini terbaik di kelasnya.
Di Indonesia sendiri buahnya mulai banyak dijual, sebagian besar impor langsung dari Malaysia dan hanya sedikit sekali yang berasal dari lokal. Saat ini masih sangat sedikit orang yang membudidayakan durian jenis ini. Hal ini karena tidak mudah untuk mendapatkan bibit durian musangking yang unggul dan sesuai varietas aslinya serta belum banyak petani durian yang mengetahui adanya varietas baru dari luar negeri ini. Hal ini merupakan peluang bisnis bagi Anda yang bergerak di bidang perkebunan, atau yang ingin memulai usaha perkebunan, khususnya kebun durian.
Karena keunggulan dan masih langkanya buah durian ini, harga jualnya relatif mahal. Di berbagai supermarket di Malaysia dan Singapura, durian musangking dibanderol dengan harga Rp 250.000 per buah. Sementara durian lain paling mahal Rp 100.000 per buah. Lalu bagaimana dengan harga durian musangking di Indonesia? saat tulisan ini dibuat harga satu butir dengan berat 1.5 sd 2,5 kg bisa mencapai 400rb – 500rb per buah.
Berkebun Duarian Musang King
Lalu bagaimana dengan peluang usahanya? menurut pengamatan kami sangat cerah, karena pasar Indonesia yang begitu luas, dan belum bisa dipenuhi oleh pemasok lokal serta jumlah penggemar durian di Indonesia yang jumlahnya sangat banyak. Memang sudah ada beberapa pengusaha perkebunan yang serius membudidayakan durian jenis ini, terutama di Jawa Tengah dan Jawa Timur, namun semuanya baru mulai sekitar tahun 2012 sd 2013 an dan rata-rata baru sedikit yang sudah panen. Jikapun para pengusaha ini telah panen, namun diperkirakan masih sangat jauh dari kebutuhan pasar yang terus meningkat seiring dengan makin banyak orang yang telah mencicipi dan ketagihan buah ini. So.. tunggu apa lagi, jika Anda punya cukup lahan dan berada di lingkungan yang cocok untuk budidaya durian segeralah tanam bibit duriang musangking ini. Untuk informasi bibit durian musangking unggul, murah dan bergaransi silahkan klik di sini.
Bagaimana Cara Membedakannya dengan Durian Lain?
Walau sekilas sama dengan buah durian lainnya, namun ada ciri-ciri khusus buah durian musangking yaitu :
Budidaya durian musangking
Dengan daging buahnya yang memiliki warna kuning menawan seperti warna kunyit
Rasa buah manis campur agak pahit serta tekstur padat dan lembut menimbulkan sensasi rasa yang nikmat.
Biji buah sedikit kempes menyebabkan daging buah menjadi lebih tebal
kandungan alkohol dalam lebih banyak dibandingkan dengan durian lainnya
Aromanya tidak terlalu menyengat
Bentuk buah kebanyakan agak lonjong
Pangkal dan batang buahnya mempunyai warna coklat dan agak rata dengan duri.
Ada 5 garis yang mengarah ke pangkal buah. Duri pada kulit buahnya berupa piramida dan sisinya rata.
Durian musangking termasuk masih baru di Indonesia walaupun sebetulnya telah lama ditemui. Di Indonesia, durian musangking mulai dikenal sejak tahun 2011. Tanaman durian jenis ini memang masih terbilang mahal dan belum banyak secara bebas dijual di pasaran. Pada umumnya bibit durian musangking didatangkan secara langsung dari Malaysia atau dibudidayakan dengan cara cangkok, sambung dan okulasi. Usaha pembibitan durian ini pun semakin marak. Harga bibit sangat bergantung jumlah cabangnya. Makin banyak cabang, maka makin mahal harganya.
Sekarang, buah durian musangking masih sulit didapatkan. Para pembudidaya kita baru mulai menanam pohon durian ini dan belum banyak yang menghasilkan buah. Maka dari itu tidak ada ruginya bila Anda menanamnya sendiri di halaman rumah sebab memang pemeliharaannya pun tidaklah demikian sulit. Hanya saja Anda perlu memperhatikan jarak tanam durian musang king saat membudidayakannya agar hasilnya optimal.
Cara budidaya durian musangking sebenarnya sangatlah mudah dan tidak sulit seperti yang kita bayangkan.
Ada beberapa hal yang mesti diperhatikan saat Anda ingin membudidayakan atau menanam durian musang king seperti pemilihan bibit tanaman, proses penanaman, dan pemeliharaan/perawatannya. Dalam hal pemilihan bibit tanaman Anda mesti benar-benar jeli/cermat sebab pemilihan bibit yang akan ditanam nanti berpengaruh pada hasil produksi tanaman durian kelak.
Untuk masalah penanaman ini hal-hal yang penting diperhatikan ialah jarak tanam, lantaran durian adalah tanaman tahunan sehingga butuh jarak tanam yang cukup supaya kelak tanaman dan buahnya bisa tumbuh optimal. Adapun jarak tanam durian musang king yang efektif adalah minimal 8 x 8 m atau 10 x 10 m.
Sementara itu untuk perawatan yang mesti diperhatikan ialah perawatan tanaman ketika masih kecil/muda sebab pada waktu itu tanaman masih dalam tahap melakukan penyesuaian/adaptasi sehingga bila tidak dirawat dengan tepat maka kemungkinan besar tanaman tidak bisa tumbuh dengan optimal.
Durian musangking ini sendiri dapat tumbuh di dataran rendah sampai ketinggian sekitar 1000 meter diatas permukaan laut dan suhu panas 30-35c. Pertumbuhan yang cukup baik adalah daerah yang memiliki curah hujan yang tinggi dengan tekstur tanah yang subur dan gembur, dengan kedalaman air tanah tidak lebih dari 1 meter. Durian ini dapat mulai berproduksi dalam masa 3-5 tahun. Berikut ini beberapa tips sederhana tentang cara menanam durian musangking Agar berhasil:
1. Menyiapkan lahan
Siapkan lahan yang akan ditanam pohon durian. Bersihkan lahan dari rumput liar atau gulma, sehingga bibit yang baru ditanam dapat tumbuh maksimal serta mendapat sinar matahari secara penuh.
2. Membuat lubang tanam
Setelah itu anda buat lubang tanam dengan ukuran 50 cm x 50 cm jika bibit durian memiliki ketinggian 1 meter. Jika bibit lebih dari 1 meter atau kurang, anda bisa sesuaikan sendiri ukurannya. Setelah selesai membuat lubang tanam, terlebih dahulu diamkan selama 2 sampai 3 hari agar lubang tanam terhindar dari bakteri.
3. Memberikan pupuk dasar
Sebelum anda menanam bibit durian, anda bisa juga memberikan pupuk dasar terlebih dahulu pada lubang tanam, pupuk dasar yang bagus untuk menanam durian ini bisa bermacam-macam. Jika anda menggunakan pupuk kandang sebagai pupuk dasar, sebaiknya pilih yang sudah jadi atau kering, kemudian diamkan sekitar 1-2 hari sebelum ditanam.
4. Menyiapkan bibit
Pilihlah bibit durian musang king dengan benar-benar teliti. Memilih bibit durian musang king harus teliti agar nantinya kita tidak kecewa dengan hasil buah durian ini. Bibit unggul durian musang king bisa di dapatkan di Sini
5. Menanam bibit
Setelah lubang tanam diberi pupuk dasar dan sudah di diamkan sekitar 2-3 hari, barulah anda tanamkan bibit pohon pada lubang tanam. Cara menanam bibit durian ini tidak ada bedanya dengan menanam bibit lain, jika bibit berasal dari polybag, maka buka plastik polybag dengan hati-hati jangan sampai tanahnya pecah atau hancur, lalu buang plastik polybag agar bibit dapat tumbuh dengan baik. Setelah menempatkan posisi yang pas, lalu timbun dengan tanah bercampur pupuk kandang yang sudah diaduk-aduk. Akan lebih baik jika permukaan tanah diberi jerami padi agar kandungan kompos semakin bagus.
6. Merawat tanaman – Budidaya Durian Musang King
Langkah terakhir adalah merawat bibit durian musangking yang baru ditanam dengan rajin menyiram dan memupuknya. Pupuklah dengan pupuk organik setiap bulan untuk mempercepat pertumbuhan.
Untuk mendapatkan informasi Bibit Musangking , baik ukuran dan harganya silahkan klik di sini
tag: Budidaya Durian, Budidaya Durian Musangking, Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian MusangKing, Budidaya Durian Musang King, Cara Budidaya Durian Musang King, Bagaimana Budidaya Durian Musang King
Budidaya Durian, Budidaya Durian Musang King, Budidaya Durian Musangking, Cara Budidaya Durian, Durian Musangking
Social Plugin